Friday, 29 March 2013

Start8 - Menampilkan Start Menu Untuk Windows 8

Start8 adalah sebuah tools kecil untuk menampilkan Start Menu di windows 8, memang jika anda pengguna lama windows 7, dan sekarang menjadi pengguna baru windows 8, maka hilangnya Start Menu di windows 8 adalah sesuatu hal yang sangat mengganggu...Untuk itu saya sarankan anda menggunakan tools kecil yang bernama Start8 ini...


Start8
Download Start8 (size:2.6 Mb)

♥♥ Penampakan Tools Start8 ♥♥


♥♥ Penampakan Setelah Menggunakan Start8 ♥♥


EmoticonEmoticon